Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2022

Program Java Dengan Metode Perulangan

  Hai teman-teman welcome back to my blog, nah kali ini saya akan menunjukkan contoh program java menggunakan metode perulangan. Perulangan merupakan sebuah metode untuk mengerjakan perintah yang berulang-ulang. Dalam pemrograman Java terdapat tiga jenis statement perulangan yang digunakan yaitu or, while dan do-while. Kali ini saya akan menggunakan perulangan jenis For. Perulangan jenis ini digunakan untuk melakukan perintah pengulangan yang telah diketahui jumlah banyaknya.  Berikut contoh yang saya berikan. Seperti Sourcode di atas terdapat perulangan yaitu menggunakan perulangan for, saya ambil contoh dari lagu Tekotek - kotek Anak Ayam dimana anak ayam terdiri dari 10, dan akan melakukan perulangan mundur karna saya menggunakan "anakayam--", dan akan berhenti atau selesai saat perintah menghasilkan angka 0 atau jumlah anak ayam tidak lebih besar dari angka 0 dimana akan muncul perintah anak ayam mati semua. Berikut Compile dari Sourcode diatas. Sekian yang dapat saya Jel

Cara Membuat Program "Hallo Word" Menggunakan Bahasa Java

       Haloo, kali ini saya mau sharing informasi mengenai cara membuat program dengan menggunakan bahasa java yang mungkin diantara kalian masih belum tau dan mulai ada niat untuk belajar Bahasa pemrograman java. So, from here we start from “Cara Membuat Program Hello World di Java” so cekidot guys!! Sebelum memulai untuk membuat program, kita buka dulu papan editor kode yang akan digunakan. Di sini saya menggunakan Notepad. Aturan penulisan program pada java: 1.     Nama file harus sama dengan nama kelas pada program. Contohnya tadi kita membuat nama file                 berupa  Hello_word.java  , maka nama kelasnya menjadi  Hello 2.     Nama file/Program Java yang dibuat harus selalu diakhiri dengan ekstensi file  .java 3.     Hanya boleh ada satu kelas public pada sebuah file 4.     Kelas yang menjadi program harus memiliki metode  public static void main(String[]args) 5.     Di setiap akhiran statemen pada java diberi tanda  ;  (titik koma).